Home Start Back Next End
  
3
1.2
Identifikasi dan Perumusan Masalah
Berdasarkan
penelitian pendahuluan
yang
telah
dilakukan pada PT Tirta
Intimizu Nusantara, diketahui bahwa salah satu permasalahan yang sedang dihadapi
oleh   perusahaan   adalah   tingginya   frekuensi   kerusakan   mesin   terutama   pada
machining line
yang
dapat
menghambat
kelancaran
kegiatan
produksi
secara
keseluruhan. Hal ini dapat mengakibatkan terhentinya proses produksi sehingga
perusahaan
tidak
dapat
memenuhi
target produksi
yang
telah
ditetapkan
dan
biaya
produksi yang dikeluarkan perusahaan meningkat. Tidak tercapainya target produksi
dapat
membuat
perusahaan tidak
dapat
memenuhi
kebutuhan
konsumen,
bahkan
secara ekstrim perusahaan dapat kehilangan pelanggannya.
Dalam  hal 
ini, 
mesin  produksi 
menjadi 
salah  satu 
faktor 
utama.  Untuk
menjaga kinerja dari mesin supaya tetap baik, perusahaan perlu menerapkan sistem
perawatan pencegahan atau Preventive Maintenance, sehingga downtime mesin dapat
diminimalkan dan usia mesin tersebut dapat lebih panjang, serta dapat meningkatkan
kuantitas dan kualitas produk yang dihasilkan.
1.3
Ruang Lingkup
Untuk
membahas
dan
memecahkan
masalah
ini
menjadi
lebih
terarah
dan
tidak menyimpang dari pokok permasalahan maka diperlukan pembatasan masalah
sebagai ruang lingkup penelitian. Adapun ruang lingkup yang dipilih adalah :
1.   Penelitian dilakukan pada mesin-mesin produksi yang berada pada machining line
PT Tirta Intimizu Nusantara.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter