6
yang
dihasilkan,
serta
motto
yang
dicanangkan
ialah
Menjadi
nomor
satu
baik
dari
People nya maupun Kualitas yang dihasilkan
1.5.3 Lokasi Perusahaan
Perusahaan ini
terdapat
di
Jl.
Sumatera
Blok
D
22
A,
Kawasan
Berikat
Nusantara,
Jl.
Raya
Cakung
Cilincing,
Jakarta
14140.
Dengan
luas
area
sebesar
6.354
m².
yang
terbagi
menjadi
1.080m² untuk
bagian
cutting,
1.740m² bagian
sewing,
1.626m² bagian finishing, 1.728m² bagian warehouse, dan 360m² untuk kantor. Semua
dari kegiatan perusahaan
dilakukan di
Lokasi.
Dalam penentuan
lokasi
ini, perusahaan
memiliki
berbagai
pertimbangan
diantaranya
adalah
lokasi
ini
sangat strategis karena
dekat dengan pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara. Sehingga memudahkan dan
memperlancar kegiatan-kegiatan perusahaan dimana sangat berhubungan dengan ekspor
impor
baik
dalam hal
penerimaan
bahan
baku
dari
para supplier
maupun
proses
pengiriman barang.
1.5.4 Manajemen Sumber Daya Manusia
1.5.4.1 Tenaga Kerja
Manajemen sumber daya manusia adalah suatu bidang manajemen yang khusus
mempelajari
hubungan
dan
peranan
manusia
dalam organisasi
perusahaan.
Unsur
manajemen sumber daya manusia adalah manusia merupakan tenaga kerja pada
perusahaan.
Dengan
demikian
fokus
yang
dipelajari
manajemen
sumber
daya
manusia
ini hanyalah masalah yang berhubungan dengan tenaga kerja saja.
Fungsi-fungsi
manajemen
sumber
daya manusia
terdiri
dari
perencanan,
pengorganisasian, pengarahan, pemeliharan, kedisiplinan, dan pemberhentian.
Tujuannya
adalah
agar
perusahaan
mendapatkan
rentabilitas
laba
yang
lebih
besar
dari
|