43
2.4.8 Area Allocation Diagram (AAD)
AAD
produksi
dan
gudang
merupakan
diagram yang
menggambarkan
tata
letak produksi dan gudang-gudang yang sebenarnya. Dengan adanya
penggambaran
fasilitas produksi
dan
gudang
yang
lebih
jelas,
maka
AAD
produksi-gudang sudah dapat memperlihatkan luas tanah yang diperlukan
Gudang-gudang
(Storage-Warehouse)
merupakan
tempat
yang
akan
digunakan
untuk
menyimpan barang-barang, baik barang
yang akan digunakan
dalam proses produksi, maupun barang yang telah selesai diproduksi.
Sebagaimana
dipahami
bahwa
pentingnya
AAD
produksi-gudang
dapat
meminimumkan
transportasi bahan baku dan barang
jadi dari dan
gudang atau
mesin,
dengan
memperhatikan
hubungan
kedekatan
antara
fasilitas
produksi
dan gudang yang telah ditentukan dalam ARD produksi.
2.4.9 Template
Berdasarkan peta-peta
atau
diagram
yang
telah
diuraikan
sebelumnya,
langkah terakhir dari tata letak pabrik adalah membuat template.
Template
adalah
suatu
skala
representasi
dalam bentuk
dua
dimensi
dari
suatu obyek fisik yang dibuat
untuk keperluan desain
layout. Yang dimaksud
dengan obyek fisik disini bisa berupa mesin,
peralatan material handling,
manusia
dan
fasilitas
kerja
lain.
Template disini
akan
berguna
untuk
mengembangkan
alternatif-alternatif
yang
dapat
diterapkan
untuk
pengaturan
|