7
2.1.2
Pengertian Informasi dan Data
Menurut
Jogiyanto
(1995,
p8)
Informasi
adalah
data
yang
sudah
diolah
menjadi bentuk
yang
lebih
berguna dan
lebih
berarti
bagi
yang
menerimanya.
Sumber dari
informasi adalah data. Data adalah kenyataan
yang
menggambarkan
suatu kejadian - kejadian dan kesatuan nyata.
2.1.3
Pengertian Sistem Informasi
Sistem
Informasi adalah
suatu
sistem
di
dalam
suatu
organisasi yang
mempertemukan kebutuhan
pengolahan
transaksi
harian,
mendukung
operasi,
bersifat
managerial dan kegiatan strategi dari
suatu organisasi
dan
menyediakan
pihak luar dengan laporan yang diperlukan (Jogiyanto, 1995, p11)
2.1.4
Pengertian Basis Data
Basis data dapat didefinisikan dalam sejumlah definisi seperti:
Suatu
record
terkomputasi
yang
mempunyai
tujuan
untuk
menyediakan
informasi pada saat dibutuhkan (Date, 2000, p4).
Kumpulan data
yang terhubung secara
logika
yang dapat digunakan
secara bersama dan deskripsi
mengenai data tersebut,
yang didesain
untuk
memenuhi
kebutuhan
informasi
dari
sebuah
organisasi
(Connoly,
2002, p14).
Suatu
koleksi
data
komputer
yang
terintegrasi,
diorganisasikan dan
disimpan
dengan
suatu
cara
yang
memudahkan pengembalian
kembali
(McLeod,R, 1998, p258).
|