11
dan
menggunakan
informasi
ini
untuk
mengidentifikasikan
kebutuhan user pada sistem baru.
Pada bagian ini dilakukan pengumpulan dan analisa
informasi
mengenai
bagian-bagian
dari enterprise
yang
akan
menggunakan atau terkait dengan basis data yang akan dibuat.
Untuk itu digunakan teknik yang disebut dengan fact-finding
techniques.
Terdapat
lima
teknik
fact-finding yang umum digunakan:
(Connolly,2002,p305)
1. Mengevaluasi dokumen
2. Interview
3. Mengobservasi jalannya kegiatan kerja pada perusahaan
4. Research
5. Questioner
2.1.2.4 Database Design
Database design adalah proses membuat sebuah desain
untuk sebuah basis data yang mendukung kegiatan operasional
suatu enterprise (Connolly, 2002, p279). Pada bagian ini dibagi
menjadi tiga tahap yaitu konseptual, logikal dan fisikal.
2.1.2.5 Pemilihan DBMS (DBMS Selection)
Pemilihan DBMS
(Database
Management
System)
dilakukan untuk memilih DBMS yang cocok atau sesuai dengan
aplikasi basis data.
Berikut
ini adalah
langkah-langkah
utama
|