Home Start Back Next End
  
45
IPv6-only node
Node yang hanya mengimplementasikan IPv6 (dan hanya memiliki
address IPv6). Node ini hanya dapat berkomunikasi dengan aplikasi-aplikasi
dan node-node IPv6 lain. Node tipe ini belum banyak diimplementasikan saat
ini,
tetapi pada device-device tertentu
sudah
menjadi kebutuhan
vital (seperti
telepon seluler).
IPv6/IPv4 node
Node
yang
mengimplementasikan
IPv4
maupun
IPv6. Node ini
mendukung IPv6 jika ia memiliki interface IPv6 yang terkonfigurasi.
IPv4 node
Node yang
mengimplementasikan IPv4. Node
ini dapat
mengirim dan
menerima paket-paket IPv4. Node tipe
ini
dapat berupa node IPv4-only atau
node IPv6/IPv4.
IPv6 node
Node yang
mengimplementasikan IPv6. Node
ini dapat
mengirim dan
menerima
paket-paket
IPv6.
Node
tipe
ini
dapat
berupa
node
IPv6-only atau
node IPv6/IPv4.
2.6.6.2 Mekanisme-Mekanisme Transisi
Terdapat
beberapa
mekanisme
transisi
untuk
bisa
berdampingan
dengan
infrastruktur IPv4 dan guna memberikan transisi ke infrastruktur IPv6-only :
1.   Dual Stack
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter