![]() perancangan
terbaik
yang telah
terbukti
secara
sukses
dalam
pemodelan
yang
luas
dan
kompleks.
UML bagian
yang
sangat
penting
dalam
pengembangan
software
object
oriented
dan
proses
pengembangan
software.
Menggunakan
UML membantu
komunikasi
tim
proyek,
mengeksplorasi
desain
yang potensial,
dan
validasi
desain
arsitektural dari software.
2.10.1.1 Jenis-jenis UML Diagram
Menurut McGraw.Hill ( 2004, P.441 ) UML diagram terdiri dari 9
jenis , tetapi
yang akan dipaparkan hanya 3 jenis UML yang akan digunakan pada skripsi ini :
1. Use Case Diagram
Menampilkan hubungan antara sistem, eksternal sistem dan user.
Gambar 2.10 : Use Case Diagram
2. Class Diagram
Menggambarkan
struktur objek
objek
pada sistem.
Class
diagram
menunjukan objek class
class; yang dimana
sistem dibentuk
secara
baik dari hubungan antara class class tersebut.
|