36
jumlah
elemen
diskret
dalam
semesta
pembicaraan. Definisi
fungsional
menyatakan
derajat
keanggotaan
sebagai
batasan
ekspresi
analitis
yang
dapat
dihitung. Standar
atau
ukuran
tertentu pada
fungsi
keanggotaan secara
umum
berdasar atas
semesta
X
bilangan
real.
Fungsi
keanggotaan
(membership
function)
yang
sering
digunakan
terdiri
dari
beberapa jenis, yaitu :
Fungsi Linear
Fungsi keanggotaan dari fungsi linear adalah :
0
jika x < a , x > c
µ(x) =
(x a)/(b a)
jika a < x < b
1
jika x > b
Gambar grafik fungsi keanggotaannya adalah :
Gambar 2.8 Grafik Fungsi Keanggotaan Linear
Fungsi-S (S-function)
FungsiS atau Sigmoid
merupakan kurva
yang dibentuk
sehubungan
dengan
kenaikan
dan
penurunan
nilai
yang
tidak
linear.
Fungsi
|