Home Start Back Next End
  
77
d) 
Cooperative Dormitory, Vassar College, Poughkeepsie, New York
Asrama
ini
didesign oleh
Macel
Breuer
sebagai
suatu
bentuk
bangunan
modern
yang
menggunakan konsep
form
follows
function. Asrama
ini
merupakan
asrama
putri
dengan
menggunakan
tipe
kamar
double
room.
Dari
hasil
analisa
arsitek,
diketahui
bahwa
kamar
tidur
membutuhkan
privasi
sehingga
salah
satu
cara
untuk
mencapai
tujuan
ini
adalah
mengangkat bangunan dari
atas
tanah.
Dengan penempatan
fasilitas
publik
berada
di
lantai
dasar.
Pada
lantai
dasar
terdapat
fasilitas dapur, olah raga tenis meja, sepeda, ruang
makan bersama, ruang
duduk bersama dan kantor pengelola.
Gambar 50.Bangunan asrama di lantai 2
Gambar 51. Tampak Bangunan
Pada
lantai
dasar
terjadi
pemisahan
antara
fasilitas
kolektif
dengan
kantor
pengelola.
Kantor
pengelola
terletak
di
sebelah
timur
dan
fasilitas
dapur,
ruang
makan  dan  ruang  duduk  terletak  di  sebelah  barat.  Di  atas  kantor  pengelola
terdapat
bangunan
asrama
yang
terdiri
dari
12
double
room
dan
3
single
room.
Asrama
ini
menggunakan kamar
mandi
bersama
yang terletak
tepat
di atas
kantor
pengelola. Pada lantai 2 bangunan ini juga terdapat ruang duduk bersama.
Dalam
perancangan
asrama
ini,
unit
kamar
terdiri
dari
2
ranjang,
2
meja
belajar, dan 2 lemari. Setiap unit kamar terdapat bukaan jendela yang cukup besar.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter