46
batasan antara
daerah gambar
bagian depan
dan
daerah
latar
belakang
gambar
mewakili
lokasi
dari
titik
zero
crossing.
Batasan
ini
dapat
dengan
mudah
dideteksi
danditandai dalam
sekali
proses,
contohnya
menggunakan operator
morfologi.
Sebagai
contoh,
untuk
menemukan titik
batas,
kita
hanya
butuh
menandai setiap
titik
gambar
bagian
depan
yang
memiliki
sedikitnya satu neighbor latar belakang.
Masalahnya teknik
ini
akan
merubah
lokasi dari
tepi
zero
crossing baik ke sisi terang dari tepi atau ke sisi
gelap dari tepi,
tergantung dari keputusan
untuk
mencari tepi dari daerah gambar
bagian depan atau daerah gambar latar belakang.
Teknik
yang
lebih
baik adalah
menganggap titik
dari
kedua
sisi
dari batas threshold, dan
memilih
titik dengan
ukuran
terendah
dari
Laplacian,
yang
diharapkan
mendekati zero
crossing.
Sejak zero crossing gagal secara
umum di antara dua
piksel
dalam
gambar
yang
telah
difilter
dengan filter
LoG,
sebuah
representasi
alternatif
keluaran
adalah
sebuah
garis
gambar
yang
secara
sebagian
menukar setengah
piksel
yang
berseberangan dan
setengah
piksel
yang
berhubungan
dengan
gambar aslinya. Representasi seperti
itu dikenal dengan dual
|