Home Start Back Next End
  
28
Desain transaksi (transaction design)
Menurut Connolly and
Begg (2002, p.551),
transaksi dapat
juga diartikan
sebagai
sebuah
atau
rangkaian aksi,
yang
dilakukan oleh
seorang
pengguna
atau program aplikasi, yang mengakses atau mengubah isi dari basis-data.
Terdapat tiga tipe utama transaksi, antara lain:
o
Retrieval
Transaction,
digunakan
untuk
penarikan
data
yang
sudah
ada
untuk
ditampilkan, contohnya
operasi
untuk
mencari
detil
data
properti.
o
Update 
Transaction,
digunakan 
untuk 
memasukan 
record 
baru,
menghapus
atau
mengubah record
yang
sudah
ada
dalam
basis-data,
contohnya
operasi
untuk
menampilkan data
properti
kemudian
mengupdate nilainya.
o
Mixed 
Transaction,
gabungan 
antara 
Retrieval 
Transaction 
dan
Update
Transaction,
contohnya operasi
untuk
mencari
detil
data
properti, menampilkannya dan kemudian mengupdate nilainya
Desain Antarmuka (user interface design)
g.   Prototyping
Prototyping adalah proses
membangun sebuah
model kerja (working model)
dari aplikasi basis-data.
Tujuan utama dari membangun prototype aplikasi basis-data adalah
Untuk
mengidentifikasi
feature
dari
sistem
yang
berjalan
dengan
baik
atau tidak.
Untuk memberikan perbaikan-perbaikan atau penambahan feature baru.
Untuk klarifikasi kebutuhan pengguna.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter