11
DBMS harus memiliki sebuah mekanisme untuk menjamin basis data di-
update secara benar ketika banyak user meng-update basis data secara
bersamaan.
5. Recovery services
DBMS
harus
memiliki
sebuah
mekanisme
untuk
pemulihan
basis
data
apabila terjadi bencana.
6. Authorization services
DBMS
harus
memiliki
sebuah
mekanisme
untuk
menjamin
bahwa
hanya
user yang memiliki otorisasi yang dapat mengakses basis data.
7. Support for data communication
DBMS
harus
dapat
berintegrasi
dengan piranti
lunak
komunikasi
dan
dapat
mengakses basis data dari lokasi yang jauh.
8. Integrity services
DBMS
harus
memiliki sarana
untuk
menjamin baik data di dalam basis data
maupun perubahan terhadap data mengikuti aturan-aturan tertentu.
9. Services to promote data independence
DBMS harus menyertakan fasilitas-fasilitas untuk mendukung
ketidaktergantungan piranti lunak terhadap struktur aktual dari basis data.
10. Utility Services
DBMS harus menyediakan serangkaian layanan kegunaan seperti program
analisis statistik, pengawasan fasilitas, fasilitas reorganisasi indeks, dan lain-
lain.
|