Home Start Back Next End
  
46
10. Mempertimbangkan pengenalan redundancy yang terkontrol
Untuk
menentukan apakah pengenalan redundancy dalam
tata
cara yang terkontrol oleh peraturan-peraturan normalisasi akan
meningkatkan kinerja sistem.
11. Mengawasi dan meningkatkan kinerja sistem operasi Memonitor 
sistem
operasional
dan
meningkatkan kinerja
dari sistem
untuk
memperbaiki
ketidaklayakan
keputusan-
keputusan desain.
2.1.11  Definisi Data Flow Diagram (DFD)
Data
Flow
Diagram
(DFD)
adalah
suatu
diagram yang
menggunakan
notasi-notasi
untuk
menggambarkan
arus
dari
data
sistem,
yang
penggunaannya sangat
membantu
untuk
memahami
sistem
secara
logika, terstruktur dan jelas.
DFD
terdiri
dari
diagram konteks
dan
diagram rinci
(DFD
Levelled).
Diagram
kontek
berfungsi
memetakan model
lingkungan
(menggambarkan hubungan
antara
entitas
luar,
masukan
dan
keluaran
sistem),
yang
direpresentasikan dengan
lingkaran
tunggal
yang
mewakili
keseluruhan sistem. DFD levelled menggambarkan sistem sebagai jaringan
kerja
antara fungsi
yang berhubungan
satu
sama
lain
dengan
aliran
dan
penyimpanan data, model ini hanya memodelkan sistem dari sudut
pandang fungsi.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter