52
2.10.7 Variasi Skema Bintang
Variasi-variasi yang ada pada skema bintang, yaitu :
1. Skema Snowflake
Snowflake merupakan
variasi
lain dari
skema
bintang
di
mana
tabel
dimensi dari skema bintang tidak mengandung atau berisi data yang
didenormalisasi. Prinsip dasar dari skema ini tidak jauh berbeda dari skema
bintang.
Penggunaan
tabel
dimensi sangatlah
menonjol,
karena
itulah
perbedaan
mendasar
dari
skema
bintang
dan
skema
snowflake. Skema
snowflake menggunakan
beberapa
tabel
fakta dan
tabel
dimensi
yang
sudah
mengalami normalisasi, sedangkan skema bintang menggunakan tabel
dimensi
yang
masih
denormalisasi.
Skema snowflake
dibuat berdasarkan
OLTP sehingga semua data akan
termuat detail
dalam setiap
tabel
fakta dan
tabel dimensi.
Keuntungan
dari
skema
snowflake adalah
kecepatan
memindahkan
data
dari
data
OLTP
ke
dalam metadata,
sebagai
kebutuhan
dari
alat
pengambil
keputusan
tingkat
tinggi
di
mana
dengan
tipe
seperti
ini
seluruh
struktur
dapat
digunakan
sepenuhnya, dan banyak yang beranggapan lebih
nyaman merancang dalam normal ketiga.
Kerugian
yang
didapat
adalah
memiliki
masalah
besar
dalam hal
kinerja (performance),
hal
ini disebabkan semakin banyaknya join antar
tabel-tabel
yang dilakukan dalam skema snowflake
ini
maka semakin
lambat
kinerja yang dilakukan.
Sebuah
skema
bintang
yang
menyediakan atribut yang lengkap,
konsisten,
dan
mudah
dimengerti
memungkinkan
bagi
pemakai
untuk
|