Home Start Back Next End
  
30
Gambar 2.8 : Tunnelling Technology
Jadi VPN adalah jaringan virtual yang menggunakan internet
sebagai
media
perantara
(pengganti
kabel
ataupun wireless
hardware)
yang
dibangun
di
antara
dua
internet
access router
yang
dilengkapi
firewall
dan software VPN.
Software
harus di-install di masing-masing
router  yang berfungsi sebagai penghubung,  firewall 
harus  di-setting
untuk 
pemberian 
akses 
dan 
pertukaran 
data 
melalui 
VPN 
harus 
di
enkripsi. Enkripsi harus diberikan pada semua partner yang menggunakan
VPN, sehingga pertukaran data hanya dapat dilakukan dan diterima oleh
partner yang berhak saja.
Gambar 2.9 : Encrypt-Decrypt VPN
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter