56
(header
compression).
Pengamanan
IP header
dilakukan
dengan
menambahkan
header
baru yang
mengandung nilai hash sehingga hanya penerimalah
yang
dapat
mengautentifikasinya.
Layanan AH
ini
seolah-olah
membuat tunnel
khusus
pada
jaringan
publik sehingga hanya orang tertentu saja yang dapat
mengaksesnya.
ESP
(Encapsulated Security Payload), menyediakan
layanan authentication, intregity,
replay protection, dan
confidentiality
terhadap
data.
ESP melakukan
pengamanan
data
terhadap
segala
sesuatu
dalam
paket
data setelah header.
2.7
Mikrotik Router OS
Mikrotik Router OS merupakan sistem operasi independen berbasiskan
Linux yang diperuntukkan sebagai network router. Router itu sendiri
digunakan
untuk
menjalankan
fungsi
routing,
yaitu
mengatur
jalur
data agar
masing-masing
network dapat
saling
terhubung
satu
sama
lain
membentuk
suatu jaringan.
Mikrotik dirancang untuk memberikan kemudahan bagi penggunanya
dan
juga
dapat
diinstal
di
PC
komputer
standar.
Administrasinya
bisa
|