Home Start Back Next End
  
11
Ciri-ciri WAN adalah sebagai berikut :
1.   Beroperasi pada wilayah geografis yang sangat luas
2.   Memiliki kecepatan transfer yang lebih rendah daripada LAN
3.   Menghubungkan
peralatan
yang
dipisahkan
oleh
wilayah
yang
luas,
bahkan
secara
global WAN biasanya diimplementasikan menggunakan teknologi switching yaitu
circuit switching dan packet switching.
2.1.2.1
Circuit switching
Circuit switching membuat suatu koneksi fisik untuk data dan suara antara
pengirim dan penerima. Circuit switching
memungkinkan
hubungan data
yang dapat di-
inisialisasikan ketika dibutuhkan dan berakhir ketika komunikasi selesai. Saat kedua
jaringan terhubung dan sudah di-autentikasi, maka sudah
dapat dilakukan pengiriman
data. Circuit switching memastikan adanya kapasitas koneksi yang tetap tersedia untuk
pelanggan. Jika sirkuit ini membawa data komputer,
pemakaian
kapasitas
yang
sudah
ditetapkan
ini
menjadi
tidak
efisien,
karena adanya
variasi
dalam pemakaian.
Contoh
:
Analog dial up, ISDN, dll.
2.1.2.2
Packet Switching
Packet switching merupakan teknologi WAN di mana para pemakai berbagi
sumber pembawa umum. Jaringan dengan packet switching dibuat untuk menyediakan
teknologi WAN yang lebih efektif dibandingkan jaringan circuit switched yang
pemakaian kapasitasnya sudah ditetapkan.
Dalam pengaturan packet switching, jaringan memiliki hubungan ke dalam
jaringan
pembawa,
dan
banyak
pelanggan
berbagi
jaringan
pembawa
tersebut.
Bagian
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter