Home Start Back Next End
  
8
data adalah sebuah kumpulan data yang terhubung
secara
logikal
yang
dapat 
meminimumkan  pengulangan  data  dan  mencapai  independensi
data.
Menurut Date (2002, p5), basis data pada dasarnya merupakan
sistem penyimpanan
record
yang
terkomputerisasi.
Dengan
kata
lain,
sistem basis
data
merupakan
sistem
terkomputerisasi
yang
bertujuan
untuk menyimpan informasi dan memungkinkan pemakai untuk
mengambil   kembali   dan   memperbaharui   informasi   tersebut   sesuai
dengan keinginan dan permintaan.
2.1.3
Database Management System (DBMS)
Menurut Whitten (2004,p524) Database Manajemen System
(DBMS), adalah perangkat lunak komputer khusus yang disediakan dari
vendor-vendor komputer yang digunakan untuk membuat, mengakses,
mengontrol,
dan
mengelola
basis data. Menurut Connoly (2002, p16),
sistem manajemen
basis
data
adalah
salah
satu
sistem perangkat
lunak
yang
bisa
mendefinisikan,
membuat, memelihara,
dan
mengontrol
akses
ke basis data.
2.1.3.1 Fungsi Database Management System (DBMS)
Menurut 
Connolly 
(2002, 
p48), 
DBMS 
memiliki 
10
fungsi, antara lain :
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter