Home Start Back Next End
  
9
Gambar 2.1 Internet
Dalam mengatur integrasi dan komunikasi jaringan komputer ini
menggunakan
protokol
yaitu
TCP/IP. TCP
(Transmission
Control
Protocol)
bertugas untuk
memastikan bahwa semua hubungan bekerja dengan benar,
sedangkan IP (Internet Protocol)
yang
mentransmisikan
data
dari
satu
komputer
ke
komputer
lain.
TPC/IP
secara
umum berfungsi
memilih
rute
terbaik
transmisi
data,
memilih
rute
alternatif jika
suatu
rute
tidak
dapat
di
gunakan, mengatur dan mengirimkan paket-paket pengiriman data.
Untuk
dapat
ikut
serta
menggunakan fasilitas Internet, Anda harus
berlangganan ke salah satu ISP (Internet
Service
Provider) yang ada dan
melayani daerah Anda. ISP ini biasanya disebut penyelenggara jasa internet.
Anda bisa
menggunakan fasilitas dari Telkom seperti
Telkomnet
Instan,
speedy dan juga layanan ISP lain seperti first media, netzip dan sebagainya.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter