Home Start Back Next End
  
50
1.
Access Point
Access
Point
merupakan
perangkat
yang
menjadi
sentral
koneksi
dari
klien
ke
ISP
(Internet
Service
Provider),
atau
dari
kantor
cabang
ke
kantor
pusat
jika
jaringannya
adalah
milik
sebuah
perusahaan. Access
Point
ini
berfungsi
mengkoversikan
sinyal
frekuensi
radio (RF) menjadi sinyal digital
yang
akan
disalurkan
melalui
kabel,
atau
disalurkan
ke
perangkat WLAN
yang
lain dengan dikonversikan ulang menjadi sinyal frekuensi radio.
2.
Wireless Local Area Network Interface
Merupakan device
yang
dipasang
di Access
Point
atau
Mobile/Desktop
PC, device yang dikembangkan secara masal adalah dalam bentuk PCMCIA
(Personal Computer Memory Card International Association) card.
3.
Wired Local Area Network
Merupakan
jaringan
kabel
yang
sudah
ada,
jika
Wired
LAN
tidak
ada
maka hanya sesama WLAN saling terkoneksi
4.
Mobile/Desktop PC
Merupakan perangkat keras untuk pelanggan, mobile
PC pada
umumnya
sudah
terpasang
port PCMCIA
sedangkan
desktop PC harus
ditambahkan PC
card
PCMCIA
dalam bentuk
ISA
(Industry
Standard
Architecture) atau
PCI
(Peripheral Component Interconnect) card.
Teknologi WLAN
selalu
mengalami
perkembangan.
Teknologi
yang
berkembang
antara
lain Bluetooth,
Shared
Wireless
Access
Protocol
(SWAP),
Wireless Fidelity (WiFi), dan Worldwide Interoperability for Microware Access
(WiMAX).
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter