17
2.5
Efisiensi
Efisiensi merupakan perbandingan yang terbaik antara masukan dan keluaran
atau antara daya usaha dan hasil atau antara masukan dan keluaran atau antara
pengeluaran dan pendapatan. Pengertian efisiensi sangat relatif, efisien dapat
diartikan sebagai penggunaan input yang sekecil-kecilnya untuk mendapatkan
produk yang sebesar-besarnya (Soekarno,1991).
2.6
Yamazumi Chart
Sebuah grafik
Yamazumi
adalah
bar chart
ditumpuk
yang menunjukkan
keseimbangan
beban kerja
waktu
siklus antara
sejumlah operator
biasanya di
jalur
perakitan atau
sel
kerja. Grafik
Yamazumi
dapat
baik untuk
satu produk atau
lini
produk
multi-perakitan.
Yamazumi
adalah kata
Jepang yang
secara harfiah berarti
menumpuk.
Toyota
menggunakan
grafik
keseimbangan
Yamazumi
bekerja
untuk visual
menyajikan
isi
karya
serangkaian tugas
dan memfasilitasi
menyeimbangkan
pekerjaan dan isolasi dan penghapusan nilai tambah non isi pekerjaan.
2.7
Standarisasi kerja
Standarisasi kerja adalah sebuah metode kerja paling efisien (minimum
MUDA) dalam menghasilkan unit berkualitas tinggi dan aman.
2.7.1
Tujuan Standarisasi Kerja
1.
Mengklarisikasi dalam membuat dan mengelola barang, dengan
mempertimbangkan aspek safety, kualitas, volume, dan cost sebagai dasar
dari management produksi
2.
Alat untuk Kaizen
-
There is no kaizen without standard
Bila tidak ada standard, tidak mungkin dapat menilai (judge) antara
kondisi normal dan abnormal.
-
Untuk menghindari MURI (overburden), dan MUDA (Non Value
Added), MURA (unevenness)
2.7.2
Tiga Elemen dari Standarisasi Kerja
1.
Tack Time
Adalah waktu yang disediakan untuk menyelesaikan 1 (satu) produk.
|