27
2.1.8.2 Tingkatan dalam struktur basis data :
a.
Field
Field merupakan unit terkecil dari data record yang disimpan dalam basis data.
b.
Record
Record
merupakan kumpulan field
yang disimpan yang saling berhubungan
membentuk data yang mempunyai arti.
c.
File
File merupakan seluruh kejadian atau peristiwa dari 1 tipe tersimpan.
d.
Database
Merupakan kempulan file
atau tabel kejadian atau peristiwa yang merupakan
representasi data dari suatu model enterprise.
e.
Normalisasi
Adalah sebuah teknik untuk menghasilkan sekumpulan dari hubungan dengan
property
yang diinginkan, memberikan kebutuhan data untuk
enterprise.Normalisasi adalah metode formal yang dapat digunakan untuk
mengidentifikasi hubungan berdasarkan pada key
dan functional dependencies
diantara atribut-atributnya.
2.1.10 UML Class Diagram
Menurut Mathiassen (2000, p53), Class is a description of object sharing
structure, behavioural pattern, and attributes. Yang diterjemahkan menjadi, Class
adalah sekumpulan object yang memiliki behaviour, atribute dan operasi yang sama.
Menurut Jones dan Rama (2006, p4), UML Class Diagram : A diagram that can
be used to document (a) tables in an AIS, (b) relationships between tables, and (c)
attributes
of tables. Yang diterjemahkan menjadi,
UML Class Diagram
adalah sebuah
|