38
akan bisa bekerja tanpa adanya perangkat keras dan pengguna
yang mendukungnya.
Pada bukunya, Connolly (2010, p68) komponen-
komponen basis data terdiri atas :
-
Perangkat Keras
Database Management System (DBMS) dan aplikasi
memerlukan perangkat keras untuk menjalankannya agar
sistem dapat berjalan dengan baik.
-
Perangkat Lunak
Perangkat lunak yang menghubungkan Database
Management System (DBMS) bersama sistem operasi juga
dengan jaringan berjalan bersama melalui bahasa yang
digunakan seperti Third Generation Programming
Language(C , C#, C++, Java)
-
Data
Data merupakan bagian terpenting dalam Database
Management System (DBMS). Pada struktur basis data ada
yang dinamakan skema, meta data, dan struktur data.
-
Prosedur
|