Home Start Back Next End
  
5
menyangkut masalah pengurusan bea cukai. Mengingat pengurusan ini cukup
memakan waktu, jadi distributor yang tidak memiliki NPPBC (Nomor Pokok
Pengusaha Barang kena Cukai) yang dikeluarkan oleh pihak bea cukai, tidak
bisa mendapat supply untuk mendistribusikan produk dan hal inilah yang
mempengaruhi omset penjualan.
-
Penghargaan yang paling membanggakan saat mendapat penghargaan pada
tahun 2011 di London, berhasil meraih medali emas dari The Brewing
Industry International Awards (BIIA) 2011 sebagai oscarnya bir.
-
Selama produksi, MBI sebenarnya pernah mencoba melakukan sebuah
inovasi minuman dengan campuran rasa madu, tetapi dari hasil survei
penjualan di lapangan kurang diminati karena rasa yang terlalu manis serta
bahan baku madu yang digunakan terlalu mahal harganya sehingga akhirnya
produk tersebut ditarik dari penjualan. Tetapi MBI akan melakukan sebuah
penerobosan produk baru lagi. 
-
Persaingan yang sangat ketat terlihat dalam penjualan berbagai jenis
minuman yang ditawarkan market. Pendapat beliau tentang minuman 
minuman malt non
-
alkohol dengan varian rasa buah dan apalagi dengan
pendekatan target pasar lebih ke perempuan merupakan suatu ide yang
inovatif dan mungkin akan menjadi suatu produk yang digemari.
Survey
Dalam pengkajian bahan untuk proyek tugas akhir ini, dilakukan survei
melalui pembagian kuesioner kepada orang-orang sekitar serta kuesioner secara
online, yang mengacu pada target.
Adapun dari hasil kuesioner yang dilakukan pada 100 koresponden, yang
terdiri dari 40 orang laki-laki dan 60 orang perempuan dan disimpulkan bahwa :
-
Jarang anak muda yang suka mengkonsumsi bir beralkohol, apalagi bagi
sebagian besar perempuan. Alasan terbesar yang diperoleh dari hasil
kuesioner, dengan jumlah persentase sebanyak 62% menyatakan bahwa tidak
menyukai bir beralkohol karena rasanya yang pahit serta kandungan
alkoholnya tersebut. 
-
Sekalipun sudah dibilang bir non alkohol tetapi masih mengandung sebutan
kata bir, tetap tidak banyak mengubah persepsi oleh sebagian koresponden. 
-
Sebagian besar anak muda, terutama yang berjenis kelamin wanita lebih
tertarik mengkonsumsi minuman ringan yang mempunyai rasa. Pada
umumnya sekitar 60% suka mengkonsumsi minuman ringan tersebut paling
kurang dua kali dalam seminggu. 
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter