Home Start Back Next End
  
9
satu komputer ke komputer lain yang terletak di seluruh dunia. Jaringan
ini  membuat  komputer-komputer  tersebut  dapat  berkomunikasi  satu
sama lain dalam bentuk pengiriman data atau penerimaan data.
2.1.1.2
Sejarah Internet
Pada bulan Februari tahun 1958, Departemen Pertahanan
Amerika Serikat menciptakan sebuah badan bernama Advanced
Research
Projects
Agency
(ARPA)
yang
ditujukan
untuk
membantu
Amerika Serikat mengembangkan teknologi-teknologi militer mereka.
Pada
tahun
1968, ARPA
menciptakan
packet
switching
dengan
tujuan
utama  untuk  membuat  suatu  komunikasi  tidak  mudah  terputus  dan
dapat
dilakukan
dalam jarak
yang
tidak
terhingga
melalui
saluran
telepon.
Pada
tahun
1969, ARPA
menciptakan
suatu
jaringan
dari
packet switching yang telah mereka buat sebelumnya, jaringan ini
disebut ARPANET.
Tujuan
dibuatnya ARPANET,
untuk
menghubungkan komputer-komputer di daerah-daerah perang dan juga
untuk menghindari informasi yang disimpan secara terpusat. Pada
awalnya,
ARPANET
hanya
menghubungkan
4
situs
saja
di
Amerika
Serikat,
namun
kemudian ARPANET
terus
berkembang
hingga
kepelosok-pelosok
daerah.
Pada
bulan
Oktober
1972, ARPANET
diperkenalkan
kepada
umum secara
resmi
dan semua
universitas
di
Amerika
ingin
menggunakannya.
Hal
ini
membuat
ARPA kesulitan
untuk mengatur penggunaannya karena memang pada awalnya
ARPANET   diperuntukkan  
untuk   keperluan   militer   bukan  
untuk
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter