![]() 11
inci). Ada beberapa hewan air yang sering dianggap sebagai "ikan", seperti ikan
paus, ikan cumi dan ikan duyung, yang sebenarnya tidak tergolong sebagai ikan.
Sampai saat ini, ikan pada umumnya dikonsumsi langsung. Upaya
pengolahan belum banyak dilakukan kecuali ikan asin. Ikan dapat diolah menjadi
berbagai produk seperti ikan kering, dendeng
ikan, ikan
dan
pakan ikan.
Ikan adalah kelompok parafiletik
yang berarti, setiap kelas
yang memuat
semua ikan akan mencakup pula tetrapoda
yang bukan ikan. Atas dasar
ini,pengelompokan seperti Kelas Pisces,
seperti pada masa lalu, tidak layak
digunakan lagi.
Berikut adalah unit-unit yang mencakup semua vertebrata
yang biasa disebut
sebagai ikan:
Subkelas Pteraspidomorphi (ikan tak berahang primitif)
o
Kelas Thelodonti
o
Kelas Anaspida
o
(tidak berstatus) Cephalaspidomorphi (ikan tak berahang primitif)
(tidak berstatus) Hyperoartia
o
Kelas Galeaspida
o
Kelas Pituriaspida
|