Home Start Back Next End
  
26
e.   Mass Communications
Adalah suatu proses komunikasi yang
menurut
De
Vito
ialah
komunikasi milik umum dan setiap orang dapat mengetahui pesan
komunikasi
melalui
media
massa
karena komunikasi berjalan dengan
cepat
maka
pesan
yang
diberikan
kepada
khalayak
(audience) silih
berganti tanpa selisih waktu.
2.2.6
Jenis-Jenis Komunikasi
Adapun  
jenis-jenis   komunikasi  
yang   Mengacu   pada   pendapat
Mulyana (2007) yang terbagi menjadi 2 (dua) yakni :
a.   Komunikasi Verbal
Komunikasi Verbal adalah komunikasi yang cara penyampaiannya
melalui mulut dengan kata-kata dari seorang komunikator kepada
komunikan yang dimana kata-kata tersebut jelas dan tepat dan pesan
yang disampaikan dapat sampai dengan benar.
Contoh  :  Kedua  orang  berbicara  langsung  tatap  muka  atau  kedua
orang berbicara melalui telepon.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter