21
Seperti
halnya
bahasa
yang
akan
digunakan
dalam
menyampaikan
informasi.
2.2.3
Tujuan Komunikasi
Adapun tujuan dari komunikasi yang dapat diketahui, menurut
Onong
Uchjana
Effendi
dalam buku
Dimensi-dimensi
Komunikasi,
yaitu:
a. Social Change / Social Participation (Perubahan Sosial /
Pasrtisipasi Sosial)
Memberikan berbagai informasi pada masyarakat yang tujuan
akhirnya adalah agar masyarakat dapat mendukung dan ikut serta
terhadap tujuan informasi yang disampaikan.
Contoh
:
Mengiklankan
layanan
masyarakat untuk dapat ikut serta
dalam Pemililihan Umum.
b. Attitude Change (Perubahan Sikap)
Memberikan berbagai informasi pada masyarakat dengan tujuan
agar masyarakat dapat merubah sikapnya.
Contoh : Mengiklankan layanan
masyarakat untuk hidup sehat
bebas asap rokok.
c. Opinion Change (Perubahan Pendapat)
|