![]() 11
Menurut
Williams & Sawyer (2010, p18)
Internet adalah
jaringan komputer diseluruh dunia yang menghubungkan
ratusan bahkan ribuan jaringan yang lebih kecil .
World Wide Web
Menurut Williams & Sawyer (2010, p18) World Wide Web
merupakan bagian multimedia dari internet. Sebuah sistem
yang tersambung oleh internet
komputer disebut server
yang terutaama mendukung document dalam format
multimedia.
2.1.4.
Menurut Indrajani (2011, p48) beberapa pengertian basis data, yaitu :
a.
Sebuah kumpulan data yang berhubungan secara logis dan merupakan
penjelasan dari data tersebut yang dirancang dengan tujuan untuk
menemukan data yang dibutuhkan oleh suatu perusahaan atau
organisasi. Basis data juga dapat dikatakan sebagai kumpulan data yang
selaing terintegrasi karena basis data dirancang untuk dapat digunakan
oleh banyak pemakai, memegang data operasional dan juga penjelasan
mengenai data tersebut, dan menghindari duplikasi data.
|