16
c.
Domain
Domain
adalah himpunan nilai yang diizinkan pada
satu atau lebih
atribut. Domain terdiri dari dua bagian yaitu nama domain dan definisi
domain. Nama domain digunakan untuk menjelaskan lebih lanjut arti
nama dari atribut atau informasi yang terdapat pada atribut. Sedangkan
definisi domain
berisi nilai apa yang diperbolehkan mengisi atribut
tersebut.
d.
Tuple
Tuple merupakan baris dari suatu relasi atau tabel.
e.
Degree
Degree merupakan jumlah atribut atau kolom pada suatu tabel.
f.
Cardinality
Cardinality merupakan banyaknya tuple atau baris pada suatu tabel.
g.
Relational Database
Relational Database
merupakan koleksi dari relasi-relasi yang telah
dinormalisasi dengan nama relasi yang berbeda
dan berisi relasi yang
terstruktur dengan tepat.
Untuk dapat mengidentifikasikan satu atau lebih atribut yang secara
unik mengidentifikasikan baris dalam suatu relasi, dibutuhkan kunci-
kunci relasional sebagai berikut :
|