Home Start Back Next End
  
16
Fase load berinteraksi dengan
suatu database, constraint didefinisikan dalam skema
database
sebagai
suatu
trigger
yang
diaktifkan
pada
waktu
melakukan load
data
(contohnya
:
uniqueness,
referential, integrity, mandotary fields)
yang
juga
berkontribusi untuk keseluruhan tampilan dan kualitas data dari proses ETL.
2.6 Pengertian Metadata
Menurut Inmon (2002, p393), metadata adalah data
mengenai data atau deskripsi
dari struktur, isi, kunci, indeks, dan lain-lain mengenai data. Sedangkan Mallach (2002,
p474)
mengatakan metadata adalah data tentang data yang berguna sebagai pusat
penyimpanan
informasi
untuk
menjelaskan
kepada
user
tentang
apakah datawarehouse
itu, dari mana asalnya dan siapa yang bertanggung jawab atas hal tersebut dan
sebagainya.
Menurut
Connolly
(2005,
p1055), metadata
digunakan
untuk
berbagai
tujuan
meliputi :
-
Proses ekstraksi dan
loading. Metadata digunakan
untuk
memetakan sumber data ke
dalam pandangan umum dari data dalam warehouse.
-
Proses
manajemen
warehouse.
Metadata
digunakan
untuk
mengotomatiskan
pembuatan tabel ringkasan.
-
Sebagai
bagian
dari
proses
manajemen
query.
Metadata
digunakan
untuk
menghubungkan suatu query dengan sumber data yang tepat.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter