Start Back Next End
  
9
5.
Deployment 
Tahap
ini bisa dikatakan sebagai tahap akhir
dalam pembuatan
sebuah software
atau sistem. Setelah melakukan analisis, desain dan
pengkodean maka sistem yang sudah
jadi akan digunakan oleh user.
Kemudian harus dilakukan pemeliharaan secara berkala terhadap
software yang telah dibuat.
Kekurangan yang utama dari model ini adalah kesulitan dalam
mengakomodasi perubahan setelah proses dijalani. Fase sebelumnya
harus lengkap dan selesai sebelum mengerjakan fase berikutnya,
sedangkan menyatakan kebutuhan secara lengkap sangat sulit
dilakukan pada awal proyek, yang berakibat sulitnya melanjutkan ke
fase selanjutnya. Sebuah kesalahan jika tidak diketahui dari awal akan
menjadi masalah besar karena harus mengulang dari fase awal lagi. 
Masalah dengan waterfall
1.
Perubahan sulit dilakukan karena sifatnya yang kaku.
2.
Karena sifat kakunya, model ini cocok ketika kebutuhan
dikumpulkan secara lengkap sehingga perubahan bisa ditekan sekecil
mungkin. Tapi pada kenyataannya jarang sekali konsumen/pengguna
yang bisa memberikan kebutuhan secara lengkap, perubahan
kebutuhan adalah sesuatu yang wajar terjadi. 
3.
Waterfall
pada umumnya digunakan untuk rekayasa sistem yang
besar dimana proyek
dikerjakan di beberapa tempat berbeda, dan
dibagi menjadi beberapa bagian sub-proyek.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter