Start Back Next End
  
35
dengan entity type
spesial yang dikenal sebagai superclass
dan
subclass, juga berhubungan dengan proses pewarisan atribut.
Yang dimaksud dengan superclass
adalah entity type
yang
mengandung satu atau lebih subgrouping. Sedangkan subclass adalah
subgrouping
yang merupakan bagian dari superclass
menurut
Connolly
(2010, p400). Hubungan antara superclass
dan subclass
adalah One to One (1:1) Relationship
Generalisasi sendiri adalah proses meminimalisir perbedaan
antar entity dengan mengidentifikasi karakteristik yang sama menurut
Connolly
(2010, p403). Sedangkan
menurut Connoly
spesialisasi
adalah proses memperbanyak perbedaan antar entity (2010, p402).
2.2 Teori Khusus
Teori Merupakan suatu hubungan fakta dengan fakta lainnya
yang bersifat
secara lebih sempit daripada teori umum. Teori khusus
digunakan untuk membuat
konsep menjadi lebih karakteristik dan spesial dibanding konsep – konsep lain pada
umumnya. Teori - teori ini menjadi penyusun detail yang mendukung pembangunan
aplikasi.
2.2.1 MySQL
Menurut Peranginangin (2006, p389), MySQL adalah sebuah
basis data yang dapat digunakan baik secara client
maupun server.
MySQL menggunakan suatu format pada standar SQL. MySQL bekerja
pada berbagai macam sistem operasi dan bahasa pemrograman. Salah
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter