Start Back Next End
  
12
digunakan untuk menguji normalitas residual adalah dengan uji statistik non-parametrik
Kolmogorov-Smirnov (Priantinah dan kusuma, 2012). Hipotesis yang digunakan adalah:
H
0
: Residual berdistribusi Normal
H1 : Residual tidak berdistribusi Normal
Statistik uji yang digunakan yaitu (Hyter, 2012:717):
 
(2.10)
  dan
 
(2.11)
Pengambilan keputusan adalah H
0
ditolak jika
dimana q adalah nilai
berdasarkan
Tabel Kolmogorov Smirnov. Selain itu juga dapat melalui p-value, dimana
H
0
ditolak jika p-value kurang dari a.
2.3.2.
Uji Heteroskedastisitas Residual
Uji heterokedastisitas residual
bertujuan untuk menguji apakah model regresi
terjadi kesamaan variance
dari residual satu pengamatan ke pengamatan yang lain.
Model regresi yang baik adalah yang homokedastisitas atau tidak terjadi
heteroskedastisitas. Hipotesis yang digunakan adalah:
H
0
:  residual variance konstan (homoskedastisitas)
H1
: 
residual variance berubah-ubah (heteroskedastisitas)
Untuk menguji heteroskedastisitas, dapat dilakukan dengan menggunakan uji
Breusch-Pagan (BP) (Rosadi, 2011:73). Statistik uji yang digunakan yaitu:
                                        
(2.12)
Statistik BP berdistribusi
dengan derajat bebas k yang merupakan banyaknya
variabel penjelas, tidak termasuk konstanta.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter