28
Radio talk shows dan television talk shows
merupakan diskusi
interaktif yang diadakan antara pihak radio atau televisi dengan
narasumber dari perusahaan atau organisasi tertentu.
9. Development of your organizations own radio or television program
Kegiatan ini dilakukan dengan cara mengembangkan program-
program televisi atau program radio dari perusahaan itu sendiri.
10. Meeting with editors
Bertemu dengan editor menjadi satu hal penting. Sayangnya,
kegiatan ini sering kali mendapat perhatian karena selama ini
penekanan praktisi Public Relations
hanya pada penulisan release
atau konferensi pers. Ada banyak keuntungan ketika Public
Relations
menyediakan waktunya untuk bertemu dan diskusi dengan
editor. Keuntungan tersebut adalah pertama, dengan bertemu dan
berdiskusi dengan editor, seorang praktisi Public Relations
akan
mengerti tema dan topik yang sedang dibahas di media massa
tersebut dalam minggu itu. Kedua, bertemu dengan editor akan
membuat praktisi Public Relations
tahu tentang aturan menulis dan
selera menulis di media massa tersebut. Ketiga, bertemu dan
berdiskusi dengan editor akan menciptakan hubungan yang lebih
dekat antara Public Relations
dengan editor dan institusi media
tempat editor itu bekerja (Jefkins 2004: 120).
Jika dikaitkan dengan pembahasan maka kegiatan media relations
yang disebutkan diatas memiliki peranan penting untuk mendukung
semakin baiknya jalinan media relations
diantara PR
dengan media.
Tetapi perlu diketahui bahwa tidak semua PR
melakukan kegiatan media
|