Start Back Next End
  
37
7.
Pengoperasiannya lebih kompleks
Proses produksi siaran televisi lebih kompleks, melibatkan banyak
orang dan menggunakan banyak alat yang rumit yang harus
dioperasikan oleh orang-orang yang sudah terlatih dan menguasai
alat-alat tersebut.
8.
Sangat mahal
Proses produksi suatu
program televisi membutuhkan alat-alat yang
banyak dan rumit yang harus dilakukan oleh tenaga-tenaga terlatih
yang ahli dalam mengoperasikan tiap-tiap alatnya. Untuk
menjangkau wilayah siaran yang luas maka suatu stasiun televisi
harus memiliki pemancar dengan daya jangkau luas juga. Oleh sebab
itu, biaya televisi sangat mahal.
2.4.2
Kekuatan dan Kelemahan Televisi
Kekuatan televisi :
1.
Gabungan gambar, suara dan warna sehingga menyebabkan daya
rangsang cukup tinggi
2.
Daya jangkau besar sehingga menguasai jarak dan juga waktu
3.
Target sasaran khalayak cukup besar
4.
Informasi yang disampaikan lebih singkat, jelas, dan sistematis dan
nilai aktualitas suatu informasi cukup cepat.
Kelemahan televisi :
1.
Bersifat selintas dan terikat durasi waktu menonton
2.
Relatif mahal dan membutuhkan waktu yang lama untuk produksi
suatu tayangan
3.
Rendahnya segmentasi audiens
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter