![]() 29
oleh penyihir itu yang mengaku sebagai ibunya. Hingga ia bertemu
dengan seorang perampok yang akan membawanya keluar dari
menara itu dan menemukan kehidupannya yang dirampas oleh sang
penyihir. Karakter Rapunzel dalam film animasi ini adalah
bersemangat, ceria, pemberani, optimis, suka bercanda, lucu, baik,
sangat ingin tau, dan tidak mudah putus asa.
Gambar 2.18 Rapunzel dalam animasi Tangled
d.
Referensi coffee barista dan pelayan cafe dalam masyarakat
Pelayan café merupakan seorang pegawai di sebuah café yang
bertugas untuk menyuguhkan kopi kepada pelanggan. Ada juga
pelayang café yang bertugas sekaligus sebagai Barista yaitu orang
yang bertugas untuk meracik sebuah minuman kopi yang enak dan
sedap. Beberapa referensi visual dari pelayan café dan barista yang
menjadi acuan referensi karakter dalam cerita antara lain :
Gambar 2.19 Pelayan Café, Sumber : Ramabanu@deviantart,
working-cafe-image16600857
|