27
membutuhkan interaksi user
untuk membuat input dan
output.
Satzinger, Jackson dan Burd (2005: 272)
mengatakan
bahwa Deployment architecture dibagi menjadi dua, yaitu :
1.
Centralized Architecture
Centralized architecture
merupakan arsitektur yang
menggambarkan penyebaran sistem komputer pada satu
lokasi. Arsitektur ini umumnya digunakan
untuk proses
aplikasi berskala besar termasuk batch
dan real time
application.
2.
Distributed Architecture
Distributed architecture
merupakan arsitektur yang
menggambarkan penyebaran sistem komputer pada
beberapa tempat dengan menggunakan jaringan komputer.
Satzinger, Jackson dan Burd (2005, p277)
mengatakan
bahwa Software architecture terdiri atas dua, yaitu :
1.
Client/server architecture
Client/server architecture
membagi software ke dalam
dua tipe, client
dan server. Server
berfungsi untuk
mengolah sumber informasi atau menyediakan servis.
Sedangkan client berfungsi untuk berkomunikasi dengan
server untuk meminta sumber daya atau servis dan server
akan merespon terhadap permintaan tersebut.
2.
Three-layer client/server architecture
Three-layer client/server architecture
merupakan
pengembangan dari client/server architecture
yang terdiri
dari tiga layer, yaitu:
|