Start Back Next End
  
12
2.2.2
Pengertian Online Job Market
Masri (2004)
mengatakan bahwa
Online Job Market
merupakan penghubung online
yang menghubungkan perusahaan
yang mencari karyawan dengan pencari kerja, Online Job Market ini
berisi kegiatan utama yang dilakukan oleh sebuah Job Portal dimana
Job Portal berperan sebagai tempat atau alat dalam melakukan
kegiatan mencari pekerjaan”.
2.2.3
Pengertian Online Job Seeker
Jansen, Jansen dan Spink (2005: 49-66)
mengatakan bahwa 
terdapat dua macam tipe Online Job Seeker yaitu:
1.
Active Job Seeker, merupakan para pencari kerja yang
benar-benar membutuhkan posisi kerja yang diinginkan
dengan melakukan job posting pada situs electronic job.
2.
Passive Job Seeker, merupakan para pencari kerja yang
secara tidak aktif melakukan job posting resume pada situs
electronic job
tetapi tertarik apabila terdapat posisi
pekerjaan yang baru daripada pekerjaan sebelumnya.
2.2.4
E-Recruitment
Purnomo (2013: 54-59)
mengatakan bahwa
“E-rekrutmen
adalah penggunaan internet untuk menarik karyawan yang potensial
ke dalam suatu organisasi, termasuk didalamnya adalah penggunaan
dari situs perusahaan, organisasi dan penggunaan papan pengumuman
lowongan pekerjaan komersial secara online”.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter