![]() 2
Selatan lightstick merupakan benda wajib yang selalu dibawa untuk menyemangati idola
mereka. Tiga fans grup yang melakukannya yaitu fans DBSK, Triple S, dan Super
Junior. Mereka melakukan silent treatment, bahkan meneriakkan nama grup lain
(Wonder Girls) saat mereka tampil.
Girls' Generation sudah mulai menarik perhatian di awal karier mereka, namun
baru pada tahun 2009 mereka meraih popularitas yang signifikan lewat single Gee, yang
kemudian dinamai sebagai Song of the Decade di Korea Selatan. Lagu "Gee", yang saat
ini memegang rekor sebagai lagu yang paling lama
menduduki posisi #1 di program
televisi Music Bank, yakni selama sembilan minggu berturut-turut.
Gambar 2.4.3 Cover Mini Album Gee
"Gee" juga dinamai sebagai song of the decade oleh situs musik Korea, Melon.
Video klipnya di YouTube telah ditonton lebih
dari 100 juta kali sampai dengan akhir
2013. Grup ini semakin memantapkan posisi mereka di industri musik Korea dengan
single-single berikutnya seperti Tell Me Your Wish (Genie), Oh!, Run Devil Run, dan
Hoot.
Girls' Generation memulai debutnya di Jepang pada tahun 2010 di bawah
naungan label Nayutawave Records dengan merilis versi bahasa Jepang dari lagu hits
mereka "Tell Me Your Wish (Genie)" dan "Gee". Album pertama mereka di Jepang,
|