25
ke
dalam
mill
sedangkan
material
halus
akan
berada
pada
sumbu
putar
dan
terbawa aliran
udara oleh
fan
menuju
cone bagian
luar
yang disebut konis
dan akhirnya sampai di siklon untuk dipisahkan menjadi dua kategori yaitu
material
halus
sekali
sebagai
produk
bahan
baku
siap
umpan
dan
yang
masih
kasar
dikembalikan
lagi
ke separator
bersama-sama
material
yang
berasal
dari
mill. Laju
aliran
udara,
volume
aliran
udara
dan
kecepatan
putaran
fan
merupakan
faktor penting dalam pemisahan partikel
halus dari
partikel kasar (Wicaksono, 1999, p26-27).
2.2.6
Cyclone
Siklon
terdiri dari dua bagian
yaitu bagian silinder dan konis.
Udara
yang tercampur debu material
baku yang berasal dari separator
masuk
dengan
kecepatan
tertentu
melalui
lubang
feed
menyusuri
dinding
siklon.
Karena dinding siklon
berupa lingkaran maka partikel yang membelok
menyusuri dinding tersebut akan mengalami gaya sentirifugal. Material
yang kasar akan jatuh ke bawah karena beratnya sendiri
menyusuri dinding
siklon sedangkan
material
yang halus akan terangkat ke atas bersama aliran
udara. Pada siklon ini parameter operasi yang perlu diperhatikan adalah
kecepatan
masuk
gas,
pressure
drop,
dan
temperature
gas
(Duda, 1985,
pp584-586).
|