![]() 119
Keterangan :
Angka di dalam kurung menandakan jumlah satuan material yang diperlukan.
Berikut adalah deskripsi setiap jenis material yang tercantum dalam BOM :
No.
Deskripsi
1
Grooves Depth
2
Breaker
3
Carcass
4
Bead
5
Tread
6
Sidewall
7
Belt
Tabel 5.2 Deskripsi Bill of Material ban
Komponen-komponen yang menyusun suatu ban ada 7 komponen, yaitu
1. Grooves Depth
Merupakan lapisan karet yang paling luar
2. Tread (telapak)
Adalah
bagian
yang
kontak
langsung
dengan permukaaan
jalan.
Dibuat
dengan
kompon khusus. Memiliki sifat tahan terhadap gesekan (High Abrassion Resistance)
dan tidak mudah aus.
3. Carcass ( Kerangka Ban )
Lapisan-lapisan ply
(
Fabric
Bertegangan
Putus
Tinggi
).
Berfungsi
untuk
menahan
tekanan pompa dan tahan panas ( Heat Build Up ).
|