Home Start Back Next End
  
1
BAB 1
PENDAHULUAN
1.1
Latar Belakang
Seiring dengan perkembangan zaman teknologi saat ini, kebutuhan informasi
dalam dunia
bisnis
menjadi
sangat
penting
dalam menentukan
kemajuan
suatu
perusahaan.
Informasi
merupakan
kebutuhan
vital
dalam perancangan
kegiatan
dan
pengambilan
keputusan
yang
akan
mempengaruhi perkembangan suatu organisasi.
Dengan
adanya
informasi
yang
akurat,
lengkap, dan
relevan
,
maka
perusahaan
dapat
bersaing
dengan
para
kompetitornya.
Disamping
itu,
perusahaan
juga
membutuhkan
suatu teknologi informasi yang dapat mengelola dengan baik data perusahaan dalam
jumlah   yang   besar,   sehingga   dapat   membantu   dan   mendukung   dalam   proses
pengambilan  keputusan  untuk  menentukan  strategi  dan  kebijakan  perusahaan,  baik
dalam segi waktu maupun kualitas keputusan yang akan dihasilkan.
PT.Agis Tbk adalah perusahaan yang bergerak dibidang elektronik. PT.Agis Tbk
sendiri
terbagi
atas
PT.Agis
Tbk
divisi
penjualan
dan
PT.
Agis
Tbk
divisi
servis.
PT.
Agis Tbk divisi penjualan menangani penjualan produk elektronik sedangkan PT.Agis
divisi
servis
menangani
servis
produk
elektronik.
Produk
layanan
merupakan
bagian
yang penting di dalam manajemen perusahaan karena
hal
ini berkaitan dengan kepuasan
pelanggan. Oleh karena itu, pihak manajemen
PT.
Agis
Tbk
divisi
servis
harus
dapat
membuat keputusan yang bersifat strategis. Untuk mendukung proses pengambilan
keputusan
tersebut
dibutuhkan
informasi yang
lengkap
sehingga
dapat
bersaing
dengan
perusahaan lainnya.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter