Home Start Back Next End
  
21
Pelatihan dan Pengembangan
Perbaikan Sistem Kepegawaian
Pembinaan
hubungan
kekaryawanan
yang
sesuai
dengan
kebutuhan
dan
visi
perusahaan
2.2.2
Fungsi Personnel Department
Fungsi dari departemen personalia adalah :
Recruitment (pengadaan karyawan)
Menjalankan
fungsi
administrasi
kepegawaian
sehari-hari
yang
berhubungan
dengan:
-
Penggajian (gaji, lembur, UM/T, dan lain-lain)
-
Administrasi  benefit (GHS,  OPMT,  Perda  7,  Jamsostek,  Koperasi,
Pinjaman)
-
Administrasi lainnya (cuti, absensi, penilaian, dll)
Pelayanan kesehatan (klinik RCTI)
Penegakan
peraturan
(termasuk
coaching
dan
konseling
masalah
industrial
relation)
2.2.2.1 Recruitment Section
Recruitment
section
adalah
proses
mencari
dan
memperoleh
serta
memilih
calon tenaga kerja terbaik yang terbaik akan sukses dalam pekerjaan.
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter