30
Analisis terhadap data spasial berdasarkan pada salah
satu operasi boolean, namun bisa juga merupakan gabungan
dari dua atau lebih operasi yang dilakukan terhadap
suatu data
spasial untuk menghasilkan data spasial baru.
Analisis terhadap
data
atribut
terdiri
dari
manajemen
database, segala bentuk input
data atributik, dan manipulasi
terhadap database (add, update, delete, query, view).
2.5.4
Keuntungan Penggunaan SIG
Informasi
geografis
yang
disajikan pada peta konvensional boleh
jadi merupakan informasi yang lebih murah dari segi biaya. Namun peta
konvensional merupakan hasil
manipulasi
untuk
memudahkan
pembacaan sehingga tidak lagi menampakkan keasliannya.
Berikut adalah beberapa keuntungan penggunaan SIG (Yousman, 2004) :
1. SIG
mempunyai
kemampuan
untuk
memilih
dan
mencari
detail
atau
tema yang diinginkan, menggabungkan satu kumpulan data dengan
kumpulan data
lainnya,
melakukan perbaikan data dengan lebih cepat
dan memodelkan data serta menganalisis suatu keputusan.
2.
SIG
dengan
mudah
menghasilkan
peta-peta tematik yang dapat
digunakan untuk menampilan informasi-informasi tertentu. Peta-peta
tematik tersebut dapat dibuat
dari peta-peta yang sudah ada
sebelumnya, hanya dengan memanipulasi atribut-atributnya.
|