Home Start Back Next End
  
32
Dengan
menggunakan
peta
dan
data-data
statistiknya,
kita dapat
dengan
mudah
dan
cepat
memperoleh
data
tentang informasi geografi yang berkaitan
dengan
suatu
negara,
atau
kita
dapat membandingkan luas suatu negara dengan
negara lainnya.
2.6.2
Jenis-jenis Peta
Menurut Depdikbud, Peta dibagi menjadi beberapa jenis, yaitu:
1.
Peta Topografi, yaitu sebuah peta yang mempunyai tujuan untuk
memotret atau menggambarkan permukaan bumi secara umum.
2.   Peta Dasar,
yaitu sekumpulan data
topografi
yang ditunjukkan dalam
sebuah peta yang memberikan sebuah referensi atau kontekstual
informasi kepada pelanggan.
3. 
Peta Tematik, yaitu peta yang diambil dari berbagai jenis informasi
yang dipilih untuk menunjukkan kepada
satu atau beberapa tema
spesifik. Terbagi menjadi dua, yaitu Peta Statistik dan Peta Dinamik.
a.  
Peta
Statistik
dibagi
menjadi
dua,
yaitu
Peta
Statistik
Kualitatif
yang
menggambarkan      penyebaran     
jenis      data      tanpa
memperhitungkan jumlah data (contoh: pembagian lahan), dan
Peta
Statistik
Kuantitatif yang
mencantumkan
besaran
data yang
terdapat di dalamnya
b.   Peta
Dinamik,
yaitu
peta
yang
khusus
menggambarkan
gerakan
data secara geografis (contoh: migrasi penduduk).
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter