Home Start Back Next End
  
34
2.6.4
Skala Peta
Skala ada dua macam, yaitu skala angka dan skala garis.
a) 
Skala angka (numerik)
Skala  angka  adalah  perbandingan  jarak 
yang  dinyatakan  dengan
angka.
Berdasarkan besarnya skala angka yang digunakan, peta dapat
digolongkan menjadi beberapa kelompok sebagai berikut:
-  
Peta kadaster/peta teknik, berskala 1:100 – 1:5.000
-  
Peta skala besar, berskala < 1:5.000 – 1:250.000
-  
Peta skala sedang, berskala < 1:250.000 – 1:500.000
-  
Peta skala kecil, berskala < 1:500.000 – 1:1.000.000
-  
Peta skala tinjau (geografis), berskala < 1:1.000.000
b) 
Skala garis (grafis)
Skala  garis  adalah  perbandingan  jarak  pada  peta  dengan  jarak  di
lapangan yang ditunjukkan dalam bentuk garis
0
1
2
3
4
5 cm
0
8
24
40 km
(Skala Peta
1 : 800.000)
Gambar 2.15 Contoh Simbol Skala Garis
Berdasarkan Pasal 30 PP No. 10 Thn 2000 tentang Tingkat
Ketelitian Peta
untuk Penataan Ruang Wilayah, ditetapkan
“Peta
wilayah
daerah
kota
sebagaimana
dimaksud
dalam Pasal
29,
berpedoman
pada
tingkat ketelitian minimal berskala 1:50.000.”
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter