66
2.2.7
Kunci Relasional
Menurut
Connoly
(2002,
p78),
dalam
suatu
relasi
atau
hubungan
tidak
ada
salinan
tupel,
oleh
karena
itu
diperlukan
kemampuan untuk
mengidentifikasikan
satu
atau
lebih
atribut
(disebut
dengan
kunci
relasi)
yang
mengidentifikasikan
masing-masing
tupel
secara
unik
dalam
suatu
relasi.
Macam-macam kunci relasi tersebut adalah :
Superkey
Merupakan suatu
atribut
atau
sekumpulan atribut
yang
mengidentifikasikan
tupel secara unik dalam suatu relasi.
Kunci Komposit (Composite Key)
Kunci komposit adalah kunci
yang disusun berdasarkan lebih dari satu
atribut.
Kunci Kandidat (Candidate Key)
Kunci kandidat adalah satu
atribut atau
satu
set
minimal atribut
yang
mengidentifikasikan secara unik suatu kejadian spesifik dari entiti.
Kunci Primer (Primary Key)
Merupakan kunci kandidat yang dipilih untuk
mengidentifikasikan
tupel
secara unik dalam suatu relasi.
Kunci Alternatif (Alternate Key)
Merupakan kunci kandidat yang tidak dipakai sebagai kunci primer.
Kunci Tamu (Foreign Key)
Merupakan
suatu
atribut
atau
sekumpulan
atribut
dalam
satu
relasi
yang
melengkapi kunci kandidat beberapa relasi.
|