35
RDATA, merupakan data dari resource, isinya tergantung dari type dan class.
Mail eXchanger (MX) dan MX Record
Mail exchanger merupakan sebuah SMTP server yang bertanggung jawab
untuk
menangani
email
untuk suatu
domain tertentu.
Alamat
dari Mail
exchanger ini
terkandung
pada
MX
record
dari
DNS.
Suatu
domain
bisa
saja
mempunyai
satu
atau
lebih MX record.
Setiap
MX
mempunyai
dua
buah
data,
yaitu
nilai
prioritas
(preference
value),
dan nama dari host. Nilai prioritas digunakan untuk menentukan urutan MX host
mana
yang
harus dihubungi oleh pengirim,
nilai
yang paling rendah
memiliki prioritas
tertinggi. MX diperbolehkan memiliki nilai prioritas sama. (Partridge, 1986, RFC 974).
2.4.3 Post Office Protocol Version 3.0 (POP3) dan Operasi-operasinya
Protokol
ini bertujuan
untuk
memungkinkan sebuah komputer/workstation untuk
mengakses
email
secara
dinamis
yang
tersimpan
di
sebuah
server. Ini berarti protokol
POP3
ini
digunakan
untuk
memperbolehkan
sebuah
komputer
mengambil email
dari
server
yang
menyimpannya.
POP3
tidak ditujukan
untuk
memanipulasi
email
yang
tersimpan di server, biasanya email didownload kemudian dihapus.(Myers & Rose,
1996, RFC 1939)
Pada awalnya, server menjalankan layanan POP3 dengan mendengarkan pada
TCP port
110. Ketika sebuah
client ingin menggunakan layanan, ia akan membuat
koneksi
TCP
dengan
server.
Ketika
koneksi
sudah
dibuat, server
POP3
mengirimkan
sapaan. Client
dan POP3 server
kemudian bertukar perintah dan balasan (secara
bergantian) sampai koneksi ditutup atau dibatalkan. (Myers & Rose, 1996, RFC 1939)
|