Home Start Back Next End
  
23
10101010
Contoh lain jika sebuah file berisi karakter berturut-turut :
00001111
11110000
11110000
11110000
11110000
11110000
10101010
10101010
10101010
10101010
Hasilnya akan berjumlah 7 bytes. Kemudian lakukan pengembalian ke file aslinya.
Jika kita akan
membuat program pemampatan data dengan algoritma
ini, ada beberapa
hal yang perlu diperhatikan.
Pemilihan
bit penanda
diusahakan
dipilih
pada
karakter
yang
paling
sedikit
jumlahnya 
terdapat 
pada 
file 
yang 
akan 
dimampatkan, 
sebab 
jika 
pada 
file 
asli
ditemukan karakter
yang sama dengan bit penanda, terpaksa kita
harus
menulis karakter
tersebut
sebanyak
dua
kali
pada
file pemampatan.
Hal
ini
harus
dilakukan
untuk
menghindari
kesalahan
mengenali
apakah
bit penanda
pada
file pemampatan
tersebut
benar-benar
bit penanda
atau
memang
karakter
dari
file yang
asli.
Sebagai
contoh
jika
terdapat deretan data pada file asli seperti berikut ini :
Word to PDF Converter | Word to HTML Converter